Foto di atas adalah satu dari dua lembar foto keluarga yang menampilkan kesembilan orang putra-putri pasangan Syahruddin bin Mas Muhammad Minhad dan Marwiyah binti Muhammad Sanim
dalam satu frame.
dalam satu frame.
Foto tersebut dibuat tahun 1987 pada hari pernikahan adinda kami, Murnila Mazli dan Basukendro dalam pakaian adat Jawa.
Dari kiri ke kanan searah jarum jam mengapit ibunda adalah
(5) Agus Suhairy (4) Hariswan (9) Nina Juliantin (3) Hadiwinata (.) Basukendro (7) Murnila Mazli (1) Nasrullah
(8) Elis Syahriani (2) Syamsul Ma'arif (6) Nurmaidi "Nonki" Syahputra.
(8) Elis Syahriani (2) Syamsul Ma'arif (6) Nurmaidi "Nonki" Syahputra.
catatan
2 orang dari 9 bersaudara ini telah wafat; yakni Nasrullah dan Hadiwinata.
2 Komentar
Foto ini termasuk foto yang langka, karena sepanjang yang saya tahu keluarga ini hampir tidak pernah bisa berkumpul selengkap ini. Saat foto ini dibuat, seingat saya masing-masing keluarga ini tinggal di tempat yang terpisah antar pulau.
BalasHapus{Disalin ulang dari tulisan asli pada June 12, 2008 3:36 AM}
Yth, anonymous,
BalasHapusBetul! Memang ini termasuk foto sangat istimewa ...
Tapi, siapakah gerangan tuan? Sepertinya mengenal baik keluarga ini?
Maafkan kalau karena ketidaktahuan ini kami tidak pandai menyebut gelar tuan sebagaimana mestinya. Namun begitu, siapapun adanya tuan, terimalah salam hangat dari kami sekeluarga.
Salam.
{Disalin ulang dari tulisan asli pada October 13, 2009 5:35 AM}